
Alternatif dari Fire Extinguisher Dry Chemical Powder untuk kebakaran kelas A dan B adalah Fire Extinguisher Foam AFFF.
AFFF Foam (Aqueous Film Forming Foam) merupakan foam berbasis air dan menggunakan Surfaktan berbasis Hidrokarbon seperti Sulfat Sodium Alkyl, Fluoro Surfactant, seperti : Fluorotelomers, Asam Perfluorooctanoic (PFOA), Asam Perluorooctanesulfonic (PFOS). Foam ini memiliki kemampuan untuk menyebar di permukaan cairan berbasis Hidrokarbon.
AFFF Foam bekerja dengan memadamkan api dan menyegel uap yang mudah terbakar dan mencegah api menyala kembali. Hal ini memungkinkan Fire Extinguisher Foam untuk memadamkan cairan yang mudah terbakar, dengan menciptakan penghalan antara permukaan cairan dan api.
Siapa Saja Yang Membutuhkan Fire Extinguisher Foam
Fire Extinguisher Foam bisa dikatakan sebagai pilihan yang tepat untuk penggunaan umum dan dapat digunakan di sebagian besar tempat komersial seperti :






Fire Extinguisher Foam memainkan peran penting dalam setiap rencana proteksi kebakarn di lingkungan apapun. Fire Extinguisher Foam adalah salah satu respon pertolongan pertama terhadap kebakaran dan dapat membantu mencegah kerusakan parah pada properti dan bahkan dapat mencegah hilangnya nyawa seseorang.

STARVVO
Fire Extinguisher Foam
- Tipe : SV - 60 F
- Berat Isi : 6 Kg
- Berat Total : 10,1 Kg
- Jarak Penyemprotan : 3-12 m
- Working Pressure : 15 - 25 Bar
- Test Pressure : 27 Bar
- Finishing : Sticker Vinyl